Kamis, 18 April 2013

Slender

Slender ini diambil dari sebuah nama hantu entah di daerah mana yang bernama Slender man, ia memiliki badan yang tinggi, memakai jas, memakai dasi namun wajah nya rata

Gameplay nya kita ada di sebuah hutan yang luas dan sangatlah gelap, dan kita hanya bermodalkan sebuah lampu senter
tujuannya adalah untuk menemukan 8 halaman. Slender ini akan muncul, ia berjalan perlahan, namun pasti, jika temen-temen tertangkap (Dipeluk) sama si slender ini, permainan berakhir

       CONTROLS:
  • Mouse -- Look around
  • W,A,S & D -- Move
  • Left Shift -- Sprint
  • Left Mouse Click -- Pick up pages
  • Right Mouse Click -- Flashlight
  • Q & E -- Zoom in/out
SCREENSHOT





Download



Tested in Windows 7 Ultimate 32-bit Worked

Tidak ada komentar:

Posting Komentar